4 Manfaat Es Batu Untuk Kecantikan
Kebanyakan dari kita tentu tidak asing lagi dengan benda satu ini bukan. Dia adalah es batu. Benda yang hampir diburu masyarakat setiap hari apalagi disaat cuaca sedang panas. Mencampurkan es batu dengan berbagai jenis minuman misalnya teh manis, jus buah dan minuman segar lainnya merupakan solusi terbaik untuk melepas dahaga. Selain menyegarkan tubuh saat diminum, ternyata es batu juga memiliki banyak khasiat untuk kecantikan.
Kebanyakan kaum hawa pasti mendambakan memiliki kulit wajah yang sehat, halus dan berseri. Mereka biasa melakukan perawatan kecantikan di salon hingga berjam-jam atau bahkan bisa menghabiskan uang yang tidak sedikit hanya untuk membeli produk-produk kecantikan yang dipercaya bisa membuat kulit wajah mereka sehat, halus dan berseri.
Padahal, jika mereka tahu, perawatan wajah sebenarnya tidak harus mahal lho. Ada banyak sekali cara yang mudah dan jauh lebih murah yang dapat kita coba untuk mendapatkan kulit wajah seperti yang kita impikan, termasuk salah satu nya dengan menggunakan es batu.
Nah, bila Anda tertarik untuk mencoba bahan alami ini untuk perawatan waja, berikut beberapa tips yang perlu anda catat:
Membantu Mengecilkan Pori-pori Wajah
Sudah bukan rahasia lagi jika suhu dingin dapat membantu mengerutkan kulit dan mengecilkan pori – pori. Nah, bila Anda memiliki kulit wajah dengan pori-pori besar, Anda dapat memanfaatkan es batu sebagai bahan perawatan untuk mengecilkan pori-pori wajah Anda.
Caranya: Anda hanya perlu mengolesi seluruh permukaan wajah Anda dengan es batu berukuran kecil secara langsung dan rutin setiap hari selama kurang lebih 15 menit.
Membantu mengobati jerawat
Setiap orang tentu pernah bermasalah dengan yang namanya jerawat bukan? Ternyata es batu bisa menghilangkan gangguan kulit yang satu ini. Rasa dingin dipercaya bisa menenangkan daerah sekitar jerawat serta dapat mengurangi kandungan minyak di wajah kita.
Anda bisa memijat pelan bagian yang terkena jerawat dengan menggunakan es batu selama 10 s/d 15 menit. Cara ini dapat dipercaya dapat mengurangi bengkak akibat jerawat serta membantu mengempeskannya.
Memutihkan Kulit Wajah
Manfaat lain berikutnya adalah sebagai bahan untuk memutihkan kulit wajah. Tidak dapat dipungkiri, di era seperti sekarang ini ada banyak sekali produk pemutih kulit yang bisa dibeli dengan mudah dan harga yang relatif terjangkau. Namun begitu, perlu diingat, kebanyakan produk pemutih kulit wajah yang beredar di pasaran biasa nya dibuat dengan menggunakan bahan kimia yang cepat atau lambat pasti akan menimbulkan efek samping.
Anda dapat mengganti produk pemutih wajah berbahan kimia dengan es batu. Cara nya, Anda tinggal mengolesi wajah Anda dengan benda ini secara rutin setiap hari. Cara ini nantinya akan membantu melancarkan peredaran darah di bawah permukaan kulit wajah yang pada akhirnya akan membuat kulit tampak lebih putih.
Mengatasi Lingkaran Hitam Pada Mata ( Mata Panda)
Mata panda biasanya dialami oleh orang yang memiliki pola tidur yang kurang teratur. Kurangnya jam istirahat bisa memicu kelelahan dan stres sehingga menimbulkan mata panda. Seringkali lingkaran hitam pada mata sangat mengganggu penampilan seorang wanita.
Nah, cara untuk mengatasinya yaitu dengan merebus air mawar, lalu campurkan dengan mentimun yang sudah di blender, lalu bekukan dalam frezer. Setelah beku, oles / kompreskan es batu tersebut pada mata anda. Lingkar di bawah mata anda perlahan-lahan akan memudar.
Iced Taro Latte
Taro atau talas merupakan minuman yang cukup populer sehingga sering Anda temukan jenis minuman ini di sejumlah cafe. Minuman berwarna ungu dengan rasa manis ini membuatnya jadi lebih unik.
Cara membuat Iced Taro Latte adalah Anda bisa menyediakan bubuk taro 2 sendok teh dan susu kedelai 240 ml. Sediakan air hangat juga sebanyak 100 ml dan gula secukupnya. Masukkan bubuk taro ke air hangat dan aduk sampai tercampur rata. Tambahkan bula es batu dan minuman siap disajikan.
Frappuccino
Bagi Anda yang sering nongkrong di cafe pasti sering menjumpai minuman Frappuccino. Minuman ini merupakan kopi yang diblender dengan campuran beberapa bahan yang lainnya.
Cara membuatnya adalah siapkan kopi bubuk 2 sendok dan sirup cokelat juga 2 sendok. Siapkan juga gula 1 sendok, susu putih cair 100 ml, es batu dan air mendidih 100 ml. Seduhlah kopi air mendidih dan sering supaya ampasnya tidak terbawa.
Simpan kopi di dalam kulkas selama 10 menit, blender susu, gula, kopi dan sirup cokelat beserta dengan es batu. Tambahkan whipped cream dam choco chip atau sesuai selera di atasnya agar lebih menarik tampilannya.
POLAR adalah supplier mesin es batu terbaik yang bisa memenuhi kebutuhan bisnis Anda. Anda bisa berkonsultasi gratis dengan kami untuk mendapatkan mesin sesuai dengan kebutuhan.
Mengatasi Kulit Terbakar Matahari
Selain beberapa manfaat es batu untuk kecantikan di atas, namun juga es batu bermanfaat untuk mengatasi kulit terbakar matahari. Es batu memiliki sifat dingin jadi bisa meredakan rasa nyeri dan juga panas karena kulit terbakar. Anda bisa mencampurkan es batu dengan aloe vera maupun bahan yang lainnya untuk meredakan sunburn.
Meredakan Mata Bengkak
Es batu bisa Anda gunakan untuk meredakan mata bengkak dengan cepat. Ada banyak penyebab mata bengkak, seperti alergi, menangis, kurang tidur dan yang lainnya. Anda tidak usah cemas apabila mengalami mata bengkak karena bisa dikompres dengan es batu.
Mengatasi Gigitan Serangga
Es batu juga bisa digunakan untuk mengatasi gigitan serangga seperti nyamuk. Gigitan serangga seperti nyamuk biasanya membuat kulit terasa gatal. Agar kulit Anda tidak luka akibat digaruk, maka bisa kompres dengan es batu untuk meredakan rasa gatal akibat gigitan serangga.
Mengurangi Gatal pada Kulit
Manfaat es batu yang terakhir adalah dapat mengurangi gatal pada kulit yang disebabkan oleh psoriasis, eksim, biduran, scabies dan yang lainnya. Sebagai pertolongan pertama supaya tidak menyebabkan rasa gatal berlebihan dan memicu menggaruk kulit, Anda bisa meredakannya menggunakan es batu.
Anda bisa mengompres bagian kulit yang gatal dengan es batu selama 10 sampai 15 menit atau sampai rasa gatalnya hilang.
POLAR adalah salah satu rekomendasi supplier mesin es batu terpercaya yang bisa memenuhi kebutuhan bisnis Anda. Segera konsultasi secara gratis dengan kami dan dapatkan mesin es batu sesuai keinginan Anda.